Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Menggunakan Metode Multisensori Siswa Kelas I Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.58797/pilar.0202.02Keywords:
metode multisensori, keterampilan membaca permulaan, penelitian tindakanAbstract
Abstract
This research aims to enhance early reading skills in first-grade students at SDN Sindangsari, Tasikmalaya, by implementing the multisensory method. This method engages the senses of sight, hearing, movement, and touch to create a dynamic learning environment. The action research was conducted in two cycles, focusing on both the process and outcomes of the intervention. Process aspects encompassed introductory, core, and closing activities, while outcome aspects were measured through performance tests. The results indicated a significant improvement, with the percentage of students possessing reading skills increasing from 15% at the initial stage to 90% in Cycle II. However, one student still required assistance, highlighting the need for a differentiated approach. Continuous evaluation and adjustments are essential to maximize the effectiveness of the learning process.
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan membaca permulaan pada peserta didik kelas I SDN Sindangsari, Kecamatan Tasikmalaya, dengan menerapkan metode multisensori. Metode ini melibatkan indra penglihatan, pendengaran, gerak, dan perabaan untuk menciptakan lingkungan belajar yang dinamis. Penelitian tindakan dilaksanakan dalam dua siklus dengan fokus pada proses dan hasil pemberian tindakan. Aspek proses mencakup kegiatan pendahuluan, inti, dan penutup, sementara aspek hasil diukur melalui tes unjuk kerja. Hasil menunjukkan peningkatan yang signifikan dari 15% peserta didik yang memiliki keterampilan membaca pada kondisi awal menjadi 90% pada siklus II. Meskipun demikian, satu peserta didik masih memerlukan pendampingan, menunjukkan perlunya pendekatan diferensiasi. Evaluasi dan penyesuaian terus menerus perlu dilakukan untuk memaksimalkan efektivitas pembelajaran
References
Anggraini, S. (2016). Budaya literasi dalam komunikasi. WACANA: Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi, 15(3), 264-279.
Aprilia, U. I., Fathurohman, F., & Purbasari, P. (2021). Analisis kesulitan membaca permulaan siswa kelas I. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan, 5(2), 227-233.
Azkia, N., & Rohman, N. (2020). Analisis Metode Montessori Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Siswa Kelas Rendah Sd/Mi. Ar-Riayah: Jurnal Pendidikan Dasar, 4(1), 1-14.
Ginting, E. S. (2021). Penguatan literasi di era digital. In Prosiding Seminar Nasional Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia (SemNas PBSI)-3 (pp. 35-38). FBS Unimed Press.
Hasanudin, C., & Puspita, E. L. (2017). Peningkatan motivasi dan keterampilan membaca permulaan siswa kelas i melalui media aplikasi bamboomedia bmgames apps. PEDAGOGIA: Jurnal Pendidikan, 6(1), 1-13.
Hewi, L., & Shaleh, M. (2020). Refleksi hasil PISA (the programme for international student assesment): Upaya perbaikan bertumpu pada pendidikan anak usia dini. Jurnal Golden Age, 4(01), 30-41.
Hounhanou, A. J. V. (2020). Promoting TPR (Total Physical Response) method in teaching vocabulary for EFL beginners in Benin secondary schools. International Journal of Applied Linguistics and English Literature, 9(6), 23-31.
Kelly, K., & Phillips, S. (2022). Teaching literacy to learners with dyslexia: A multisensory approach. Sage Publications UK.
Moore, A. M., Gove, A., & Tietjen, K. (2017). Great expectations: A framework for assessing and understanding key factors affecting student learning of foundational reading skills. New Directions for Child and Adolescent Development, 2017(155), 13-30.
Pradita, L. E., & Jayanti, R. (2021). Berbahasa produktif melalui keterampilan berbicara: teori dan aplikasi. Penerbit NEM.
Rahmawati, N., & Pandjaitan, L. N. (2020). Penerapan Metode Multisensori untuk Kemampuan Membaca Permulaan pada Siswa Kelas I di SD X Bangkalan. Insight: Jurnal Pemikiran dan Penelitian Psikologi, 16(2), 373-392.
Sela, S. A., Yulida, Y. A., Hasmi, H. S., & Sakroni, S. (2022). Meningkatan Kemampuan Membaca dengan Menggunakan Metode Multisensori VAKT Pada Siswa Sekolah Dasar . Empowerment: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(6), 781–789.
Suryaratri, R. D., Prayitno, E. H., & Wuryani, W. (2019). The implementation of multi-sensory learning at elementary schools in Jakarta. Jurnal Pendidikan Usia Dini, 13(1), 100-113.
Teitelbaum, G. T. (1997). Multi-sensory teaching techniques in foreign language acquisition for students with specific learning disabilities and dyslexia (Doctoral dissertation, Victoria University of Technology).
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Yeni Surtikayati, Rudi Ritonga

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.